Senin, 14 Januari 2019




                MESIN PENCARI DAN MESIN BROWSER              


Mesin Browser :

10 CONTOH NAMA BROWSER

1. Google Chrome


Google Chrome adalah sebuah penjelajah web sumber terbuka yang dikembangkan oleh Google dengan menggunakan mesin rendering WebKit. Proyek sumber terbukanya sendiri dinamakan Chromium.

2. Firefox


Mozilla Firefox (aslinya bernama Phoenix dan kemudian untuk sesaat dikenal sebagai Mozilla Firebird) adalah penjelajah web antar-platform gratis yang dikembangkan oleh Yayasan Mozilla dan ratusan sukarelawan.

3. Internet Explorer


Internet Explorer, disingkat IE atau MSIE, adalah sebuah browser web proprieter yang gratis dari Microsoft.

4. Opera


Opera adalah penjelajah web dan paket perangkat lunak Internet antar-platform. Opera terdiri dari kumpulan perangkat lunak untuk Internet seperti penjelajah web, serta perangkat lunak untuk membaca dan mengirim surat elektronik.

5. Safari



Safari adalah sebuah penjelajah web buatan Apple Inc. yang awalnya ditujukan khusus bagi sistem operasi Mac OS. Safari dibundel bersama Mac OS X dan merupakan penjelajah web default di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3.

6. Maxthon



Maxthon adalah browser yang menggunakan engine milik IE, Trident, dan 100% kompatibel dengan IE, ditambah dengan berbagai fitur yang tidak dimiliki oleh IE.

7. Flock



Flock adalah sebuah penjelajah web yang berspesialisasi pada penyediaan fitur jaringan sosial dan fitur Web 2.0 lain pada tampilan antarmukanya. Browser ini dibuat menggunakan codebase Mozilla’s Firefox Pada tanggal 16 Juni 2008, Flock 2 yang menggunakan Mozilla Firefox 3 sebagai basisnya, diluncurkan dengan status open beta.
8. Avant Browser

Avant Browser adalah browser yang cepat, stabil, user-friendly, dan merupakan multiwindow browser.
Memang engine yang dipakai adalah engine IE. Akan tetapi Avant Browser memiliki kelebihan dibandingkan IE.

9. Deepnet Explorer



Deepnet Explorer adalah sebuah penjelajah web. Deepnet Explorer sudah mendukung fitur tab browsing untuk halaman multiple.

10. PhaseOut



PhaseOut adalah internet browser yang memungkinkan beberapa pencarian dengan mesin pencari utama hanya dengan satu klik


Mesin Pencari :

9 Mesin Pencari

1. Baidu

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?
Baidu adalah mesin pencari paling terkemuka di China. Meski hanya digunakan di China, kini dia mampu meraih pangsa pasar global dan terus tumbuh. Berkat populasi China yang besar, Baidu juga menjadi mesin pencari paling populer dengan market share dalam negeri sekitar 74 persen dibandingkan Google hanya 1,7 persen per Juli 2018.
Bagi para pebisnis, Baidu menjadi hal pokok yang harus mereka ketahui jika ingin melebarkan sayap ke pasar online China. Karena untuk mendapatkan peringkat tinggi, konten merekmu harus berbahasa China, pakai domain '.cn', host site di China dan pakai tagar judul.

2. Bing

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?bing.com
Meski popularitasnya gak sebesar Google, Bing masih punya bagian besar di lalu lintas mesin pencari. Melansir laman Statista, per April 2018 mesin pencari online Bing menyumbang 6,45 persen dari pasar pencarian global.
Bing menyuguhkan hasil pencarian konten dengan visual yang lebih menarik, estetis, dan lebih beragam. Kamu juga bisa menjajal Bing Place for Business sebagai alternatif dari Google My Business untuk mempromosikan bisnismu.

3. Yahoo!

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?yahoo.com
Yahoo! bukanlah nama baru sebagai mesin pencari online. Gak cuma sebagai mesin pencari, dia juga menyuguhkan fitur lain seperti mail, news, dan finance. Yahoo! pernah berada di masa kejayaan sebelum akhirnya diakuisisi oleh Verizon pada tahun 2017 lalu. Total pangsa pasar global Yahoo! berada di peringkat ketiga setelah Google dan Bing per Juli 2018.

4. Yandex

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?yandex.com
Ini dia mesin pencari yang paling populer di Rusia. Yandex memiliki pangsa pasar lebih dari 50 persen di negaranya sendiri dibandingkan Google sekitar 46 persen. Mesin pencari ini juga hadir di negara lain seperti, Ukraina, Kazakhstan, Turki, dan Belarusia.

5. Naver

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?search.naver.com
Naver memang hanya punya persentase kecil dari segi pangsa pasar global. Namun, Naver punya basis besar di pasar dalam negeri, Korea Selatan.
Berkat algoritmanya yang menggunakan bahasa Korea, Naver memberikan hasil yang jauh lebih baik dibandingkan Google. Hal tersebut juga dikarenakan syntax Korea yang sangat berbeda dengan bahasa Inggris.

6. Ask

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?search.ask.com
Ask disebut juga sebagai 'Ask Jeeves'. Ask adalah perusahaan induk dari destinasi Web terkenal seperti Ask for KidsBloglines, dan Teoma.
Halaman utama Ask memiliki tampilan yang sederhana dan efisien. Mesin pencari ini dapat merespon pencarian berdasarkan pertanyaan, frasa, atau sepatah kata. Ask punya fitur Smart Answers yang bisa membantumu menemukan hasil instan dan faktual di antara banyak temuan.

7. Dogpile

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?results.dogpile.com
Mesin pencari satu ini lumayan unik. Dogpile merupakan mesin meta-pencarian informasi di World Wide Web yang hasilnya dikumpulkan dari beragam mesin pencari seperti Google, Yahoo!, Yandex, dan sejumlah mesin pencari populer lainnya.
Melansir dari laman Lifewire, mesin ini mampu mencari 50 persen lebih Web daripada mesin pencari manapun.

8. DuckDuckGo (DDG)

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?duckduckgo.com
Kamu butuh searching dengan perlindungan privasi? DuckDuckGo dapat menjadi alternatifnya. DDG lebih menekankan perlindungan privasi si pencari, mengurangi advertiser tracking, menghindari filter bubbles, dan membatasi data profiling.

9. AOL

9 Mesin Pencari Ini Jadi Pilihan Selain Google, Pernah Menggunakannya?reelgood.com
AOL (America Online) Search adalah mesin pencari yang didukung oleh Bing. AOL menyetujui hubungan strategis 10 tahun dengan Microsoft di tahun 2015 dengan melebarkan cakupan AOL Advertising. Kini, Bing menjadi web search provider bagi AOL Search mulai 1 Januari 2016.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar